Notification

×

Kategori Berita

Cari Berita

Iklan utama destop

Utama Mobile (SPACE)

Indeks Berita

Kodim 0819 Pasuruan Bagikan Sembako Dan Semprotkan Desinfektan Di Tutur

Kamis, 11 Juni 2020 | 13:44 WIB Last Updated 2021-11-10T15:08:04Z
Foto : Kodim 0819 dan Koramil 24 saat bagikan sembako di desa ngadirejo kec. tutur

Pasuruan - Kodim 0819 Pasuruan yang di dampingi Koramil 24 Tutur kabupaten pasuruan beserta jajarannya bagikan sembako dan hand sanitizer serta semprotkan desinfektan di desa ngadirejo kecamatan tutur kabupaten pasuruan provinsi jawa timur, kamis (11/6/2020).

Kabung Mayor Infantri Sihalid, Mewakili dari Kodim 0819 Pasuruan, dan Kapten CZI Slamet Nurhadi yang mewakili Koramil 24 Tutur.

Hal ini, di bagikan kepada masyarakat yang kurang mampu di wilayah kecamatan tutur, selain itu Kabung Mayor Infantri Sihalid juga mensosialikan kepada masyarakat agar tetap menjaga kebersihan lingkungan serta ikuti protokol kesehatan untu mencegah covid-19.

" Semoga ini bermanfaat dan membatu masyarakat khususnya di desa ngadirejo kecamatan tutur, serta agar masyarakat tetap ikuti protokol kesehatan serta himbauan dari pemerintah " Pungkasnya.

Sementara, Kepala Desa Ngadirejo, Mulyono kepada potretwarta menyampaikan ia sangat berterimakasih atas giat yang di lakukan kodim 0819 Pasuruan ini.

" Saya bangga dan terimakasih kepada kodim 0819 pasuruan dan koramil 24 tutur, atas giat yang di lakukannya ini sangat bermanfaat bagi warga kami " Tutur Mulyono. (Toy/Rs).
×
Berita Terbaru Update
/* script Youtube Responsive */