Notification

×

Kategori Berita

Cari Berita

Iklan utama destop

Utama Mobile (SPACE)

Indeks Berita

Desa Tambaksari Purwodadi Duwe Gawe

Rabu, 16 September 2020 | 17:51 WIB Last Updated 2021-11-10T15:08:00Z
Kepala Desa Tambaksari, Jatmiko/tengah (Foto: Sudarsono)
Pasuruan - Kegiatan duwe gawe merupakan kegiatan yang di budayakan oleh masyarakat Desa Tambaksari Kecamatan Purwodadi Kabupaten Pasuruan, salah satunya selamatan sedekah bumi, hal ini di laksanakan karena berbagai dusun sudah melaksanakan dan untuk kali ini tinggal selamatan yang di tempatkan di Balai Desa.

Berdasarkan informasi yang di himpun awak media, pelaksanakan kegiatan 'DUWE GAWE' bertempat di Balai Desa Tambaksari bentuk akhir setelah semua Dusun melaksanakan selametan sedekah bumi. Kegiatan di gelar mulai pukul 11.05 Wib dan di pimpin langsung oleh Jatmiko, selaku Kepala Desa Tambaksari. Rabu (16/09/2020).

Acara ini sudah ada sejak dulu, dan memang sudah jadi tradisi masyarakat Desa Tambaksari, "dan kami melaksanakan hari ini karna semua Dusun sudah melaksanakan semua, seperti, Tambakwatu, Krai, Sumur dan Gunung Malang," Kata Jatmiko.

Dimana sebelumnya yang sudah di muat, bahwa untuk tahun ini tidak tidak bisa melaksanakan kegiatan dengan meriah karena kondisi Pandemi Covid-19.

Lanjut, Jatmiko " Yang terpenting  kegiatan Duwe Gawe ini kami laksnakan dengan sederhana tetep mematuhi Protokol Kesehatan, dan mengguyubkan masyarakat Desa Tambaksari" Tutupnya. (Dar/Rif).
×
Berita Terbaru Update
/* script Youtube Responsive */