Notification

×

Kategori Berita

Cari Berita

Iklan utama destop

Utama Mobile (SPACE)

Indeks Berita

Comunitas Memel Fising Club, Hadang Para Penguna Jalan Raya

Minggu, 09 Mei 2021 | 08:29 WIB Last Updated 2021-11-10T14:38:12Z
Comunitas Memel Fising Club

Pasuruan - sekitar 40 orang warga asal Kemantren Desa Martopuro Kecamatan Purwosari Kabupaten Pasuruan, menjelang berbuka puasa menghadang dan menghentikan sejumlah pengendara sepeda motor dan mobil, hal ini di lakukan di jalan raya depan PT  Indolacto Purwosari  dengan tujuan untuk memberikan takjil gratis. Sabtu (8/5/2021).

Kusmayadi, selaku Koordinator Comunitas mengatakan ada sekitar 500 bungkus takjil gratis yang di bagikan sore ini kepada para pengguna jalan raya.

" Hanya ada 500 bungkus takjil gratis yang bisa kami bagikan di sore ini," ujarnya.

Untuk tahun ini dirinya dan rekan-rekan yang tergabung dalan Comunitas Memel Fising Club, hanya mampu bagikan 500 saja, untuk tahun depan insya allah akan lebih banyak lagi.

" saya juga mintak maaf atas takjil yang kami berikan kepada para pengguna jalan raya baik sepeda motor dan mobil bila merasa terganggu dan tidak nyaman, niat kami hanya berbagi semoga takjil yang kami berikan membawah berkah sehingga pada tahun mendatang bisa lebih banyak," tutupnya. (Dar)
×
Berita Terbaru Update
/* script Youtube Responsive */