Notification

×

Kategori Berita

Cari Berita

Iklan utama destop

Utama Mobile (SPACE)

Indeks Berita

DPRD Kabupaten Pasuruan, Hadiri Wisuda Purna Siswa Di Yayasan Nurul Huda III

Minggu, 26 Juni 2022 | 19:07 WIB Last Updated 2022-06-27T04:12:34Z
Anggota DPRD Kabupaten Pasuruan, Aminudin

Pasuruan - Komisi II DPRD Kabupaten Pasuruan Fraksi PPP, Aminudin, hadiri Wisuda Purna Siswa di Yayasan Nurul Huda III, mulai dati jenjang tingkat PAUD, TK, MI, TPQ dan Madin Desa Gajahrejo Kecamatan Purwodadi Kabupaten Pasuruan. Minggu (26/6/2022). 

Dirinya menyampaikan, bila selama proses belajar mengajar putra dan putri panjengan yang di wisuda hari ini terdapat tingkah laku kurang baik kepada bapak dan Ibu Guru, pihaknya atas nama kepala MI dan serta dewan guru yang lainnya, serta atas nama pribadi dan dewan guru memaafkan semua.

"Saya atas nama pribadi dan dewan guru lainnya memaafkan semua kesalahannya, serta terima kasih yang mempercayakan putra-putrinya mulai awal masuk sekolah hingga tamat," ungkap kepala MI Nurul Huda Gajahrejo, Ladi. 

Sementara sambutan dari Ketua Yayasan Nurul Huda III, M. Sulhan, dirinya menyampaikan banyak terima kasih  kepada Gus Aminudin selaku DPRD yang telah menghadiri acara wisuda tersebut, sehingga bisa tau persis kondisi lembaga di Yayasan Nurul Huda III, gedung yang layak dan tidak layak, dengan harapan dari salah satu lembaga yang ada dapat supot dan perhatiannya. 

 "Kami berharap ada suprot dan perhatiannya dari anggota DPRD pada salah satu lembaga kami ini", ungkapnya. (Son/Muh)
×
Berita Terbaru Update
/* script Youtube Responsive */